Hari Pertama Assesmen Geopark Merangin-Jambi, Tim Evaluator UGG Jajal Arung Jeram Sungai Batang Merangin
Pantaujambi.id, MERANGIN -- Tim Evaluator Unesco Global Geopark (UGG), Mr Babis C Fasoula dan Mr Alireza bersama Gubernur Jambi, Dr. Al Haris beserta rombongan tiba di Kabupaten Merangin, Sabtu (8/10/2022). Tim Evaluator UGG ...